Rabu, 18 Desember 2013

Cara mematikan komputer melalui shortcut


Hai ketemu lagi para sobat blogger

Hari ini saya ingin membahas bgaimana cara mematikan komputer melalui shortcut

Oke langsung aja, ikuti langkah-langkah dibawah ini:

1.      Yang pertama tekan tombol windows + R lalu isi dengan (notepad.exe) lalu enter

2.      Yang kedua tuliskan pada notepad tersebut shutdown -s -t 5 -f  lalu save di drive C aja ya biar gmpang di ingat dengan nama sembarang yang gmpang di ingat contoh.a matikan.bat.


Penjelasan mengenai tulisan kode pada notepad yang bertuliskan shutdown -s -t 5 -f  gantilah angka yang berwarna biru terserah pada sobat sekalian, kerena angka 5 menunjukkan berapa lama lagi komputer akan mati setelah mengklik file tersebut.

Oke kita lanjutin lagi untuk membuat file shortcut pada desktop.

1.      Pada desktop klik kanan pada mouse.

2.      Lalu pilih NEW

3.      Lalu pilih shortcut

4.      setelah itu klik browse.....

5.      Lalu cari file yang tadi sobat telah save, lalu enter

Jika sobat ingin mengubah icon file itu agar terlihat seperti aplikasi yang terinstal pada desktop, sobat bisa mengklik kanan pada file shortcut tersebut, lalu pilih properties, setelah itu pilih change icon.... lalu cari file icon dengan mengklik browse, lalu enter.

Sekian dulu postingan hari ini yah, semoga semua yang saya tulis pada blog ini, bisa bermanfaat bagi para sobat semuanya,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar